frekuensi belajarku sangat jauh berkurang.
bagaimana tidak, hampir semua obat flu, obat antitusif, dan obat antipiretik selalu punya efek sedatif yang mau tidak mau membuat tubuh ini selalu ingin di kasur, haha.
tapi tak apa, biar cepet sembuh kata mama.
toh nanti klo udah sembuh, ilmu bisa dikejar.
yang paling penting itu sehat dulu.
sip lah, aku menurut saja.