Pages

Rabu, 14 Januari 2015

surat cinta.





Jenderal,


Terima kasih untuk waktu dan percakapan-percakapan sangat panjang tentang bermacam-macam hal: buku, musik, film, keluarga, masa lalu, ketuhanan, kehidupan luar angkasa, alien, es krim, agama, politik, ideologi, impian, obsesi, rasa takut, mimpi-mimpi, kebimbangan, rencana-rencana masa depan, cinta, kue, jajanan masa kecil, semuanya. Saya tidak pernah bertemu teman berbincang yang lebih menyenangkan dan sepasang mata yang lebih menyimak. Terima kasih untuk masukan-masukanmu, pendapat-pendapatmu, dan terutama: cintamu.


Anyway, terima kasih sudah menunggu saya hingga dini hari hanya untuk memastikan bahwa saya pulang dengan baik-baik saja.




- Mayor.



kadang?






"kadang, aku masih memikirkanmu," katanya.



Sayangnya, kadang tidak cukup bagiku. Jika ia adalah sesuatu atau seseorang yang layak aku tunggu, ia tidak akan memberikanku hanya sebuah kadang. Kata itu merendahkan usaha dan meremehkan seluruh kerja keras penantianku. aku tidak ingin mencintai seseorang yang memberikanku kadang. Mungkin, suatu saat nanti, lelaki itu akan sadar bahwa suatu kadang tak akan pernah cukup bagi seorang perempuan.


- kutipan dari buku karya Bernard Batubara yg berjudul jatuh cinta adalah cara terbaik untuk bunih diri.
















"Fake people don't surprise me anymore. 
loyal people do."